PERTEMUAN PENILAIAN KINERJA AKSI KONVERGENSI PENCEGAHAN STUNTING TERINTEGRASI SECARA DARING DAN LURING OLEH PEMERINTAH PROVINSI SUMATERA UTARA MELALUI BAPPEDA KABUPATEN PADANG LAWAS
Hari Senin Tanggal 6 September 2021 bertempat di Ruang Rapat Wakil Bupati Kabupaten Padang Lawas telah dilaksanakan Pertemuan Penilaian Kinerja Aksi Konvergensi Pencegahan Stunting terintegrasi secara daring dan luring oleh…